Sabtu, 14 Januari 2012

Kurikulum AKOMONDASI PERHOTELAN

KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN
SMK NEGERI 3 BANDAR LAMPUNG
PROGRAM KEAHLIAN AKOMODASI PERHOTELAN




Struktur Kurikulum
NO
KOMPONEN
DURASI
WAKTU (JAM)
A
A1.    MATA PELAJARAN KELOMPOK NORMATIF
A1.1  Pendidikan Agama
A1.2  Pendidikan Kewarganegaraan
A1.3  Bahasa Indonesia
A1.4  Penjas, Olahraga dan Kesehatan
A1.5  Seni Budaya

228
228
228
228
152
A2.    MATA PELAJARAN KELOMPOK ADAPTIF
A2.1  Bahasa Inggris
A2.2  Matematika
A2.3  Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
A2.4  Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
A2.5  KKPI
A2.6  Kewirausahaan

456
456
228
152
228
228
A3.    MATA PELAJARAN KELOMPOK PRODUKTIF
A3.1  Dasar Kejuruan Akomodasi Perhotelan
a.       Bekerja dengan teman kerja dan pelanggan
b.       Bekerja dilingkungan yang berbada secara sosial
c.       Mengikuti prosedur kesehatan, kesalamatan, dan keamanan kerja di tempat kerja
78
A3.2  Kompetensi Kejuruan Akomodasi Perhotelan
a.       Bekerja dengan teman kerja dan pelanggan
b.       Bekerja dilingkungan yang berbada secara sosial
c.       Mengikuti prosedur kesehatan, kesalamatan, dan keamanan kerja di tempat kerja
d.       Mengembangkan dan memperbaruhi pengetahuan industri perhotelan
e.       Berkomunikasi melalui telephone
f.        Menerima dan memproses reservasi
g.       Menyediakan layanan akomodasi Reception
h.       Menyediaka jasa Porter
i.         Membersihkan lokasi lokasi/area dan perhotelan
j.        Menyiapkan kamar tamu
k.       Menyediakan layanan housekeeping untuk tamu
l.         Menangani linen dan pakaian tamu
1748
B
MUATAN LOKAL
a.       Bahasa Jepang
b.       Bahasa Perancis

78
78
C
PENGEMBANGAN DIRI
78
D
TOTAL
4872



Tujuan Program Keahlian  Akomodasi Perhotelan
Membekali peserta didik dengan ketrampilan, pengetahuan dan sikap agar kompeten :
a.       Melaksanakan pekerjaan di lingkup front Office sebagai Reception, Reservation, telephon operator dan porter
b.       Melaksanakan pekerjaan di lingkup housekeeping sebagai Public Area
Ateendent, Room Atendent, Order Taker, Linen dan Attendent dan Loundry Attendent.

Kompetensi Dasar Kejuruan Akomodasi Perhotelan
a.       Mampu Berkerja dengan Teman Kerja dan Pelanggan
b.       Mampu Berkerja dilingkungan yang  berbeda secara sosial
c.       Mengikuti Procedure Kesehatan, Keselamatan, dan Keamanan di temapt kerja
d.       Mengembangkan dan memperbaharui pengetahuan Industri Perhotelan
Kompetensi Kejuruan Akomodasi Perhotelan
a.       Mampu Berkomunikasi Melalui Telepon
b.       Menerima dan memproses Resrvasi
c.       Menyediakan Layanan Akomodasi Reception
d.       Menyediakan Jasa Porter
e.       Membersihkan Lokasi/Area dan peralatan
f.        Menyiapkan Kamar Tamu
g.       Menyediakan layanan Housekeeping untuk Tamu
h.       Menangani Linen dan Pakaian Tamu


DIAGRAM PENCAPAIAN KOMPETENSI
Diagram pencapainan kompetensi program keahlian Akomodasi Perhotelan SMK Negeri 3 Bandar Lampung.
Diagram ini menunjukkan  tahapan  atau tata urutan kompetensi yang diajarkan dan dilatihkan kepada peserta didik dalam kurun waktu yang dibutuhkan  serta kemungkinan multi entri multi exit yang dapat diterapkan :

 

Keterangan:

NO
KODE KOMPETENSI
KOMPETENSI
1
ITHHCOR01AIS
Berkerja dengan Teman Kerja dan Pelanggan
2
ITHHCOR02AIS
Berkerja dilingkungan yang  berbeda secara sosial
3

ITHHCOR03AIS

Mengikuti Procedure Kesehatan, Keselamatan,dan
Keamanan di temapt kerja
4

ITHHCO01AIS

Mengembangkan dan memperbaharui pengetahuan
Industri Perhotelan
5
ITHHBFOC07AIS
Berkomunikasi Melalui Telepon
6
ITHHBFOC01AIS
Menerima dan memproses Resrvasi
7
ITHHBFOC03AIS
Menyediakan Layanan Akomodasi Reception
8
ITHHBFOC10AIS
Menyediakan Jasa Porter
9
ITHHBHKG02AIS
Membersihkan Lokasi/Area dan peralatan
10
ITHHBHKG03AIS
Menyiapkan Kamar Tamu
11
ITHHBHKG01AIS
Menyediakan layanan Housekeeping untuk Tamu
12
ITHHBHKG05AIS
Menangani Linen dan Pakaian Tamu
I              = International
THH        = Tourism Hotel & Hospitality
BFOC      = Basic Front Office
BHKG      = Basic House Keeping
AI            = Australia Indonesia
COR        = Common Core (Inti Umum)

1 komentar:

  1. Casinos near me - DrmCD
    Las Vegas is a 시흥 출장안마 short walk 충청남도 출장안마 from Fremont Street 문경 출장샵 and Harrah's Hotel and Casino, but it's worth exploring. There are many other recreational attractions 창원 출장안마 near the 구리 출장안마 property, including

    BalasHapus